Lion Air Tergelincir Gara-gara Hujan Deras

VIVAnews - Pesawat Lion Air tergelincir saat mendarat di Bandara Soekarno Hatta. Diduga, tergelincirnya pesawat tujuan Makassar-Jakarta itu akibat hujan deras yang mengguyur kawasan bandara.

"Itu karena hujan deras," kata Kepala Administrator Bandara Soekarno Hatta, Herry Bhakti, saat dihubungi VIVAnews, Senin 9 Maret 2009.

Harry menjelaskan, pesawat itu mendarat sekitar pukul 15.45. Namun, karena landasan licin akibat hujan yang sangat deras, pesawat tidak dapat mendarat sempurna.

Sebelumnya, Departemen Perhubungan akan mengecek langsung penyebab tergelincirnya Lion Air di bandara bertaraf internasional itu.

Terdakwa Yosep Subang Diadili Bunuh Istri dan Anak Demi Uang, Korban Dibacok Pakai Golok
Sapi Albino Ko Muang Phet.

Kerbau Albino Diundang ke Gedung Pemerintah, Harganya Rp7,8 Miliar

Kerbau albino bertubuh besar ini bernama Ko Muang Phet, terkenal di kalangan peternak Thailand sebagai hewan pejantan. Tingginya 1,8 meter dan berusia empat tahun.

img_title
VIVA.co.id
28 Maret 2024