Agung Gagal Buktikan Marcella Otak Penculikan

VIVAnews - Sidang Marcella Zalianty memanas. Agung Setiawan, duduk di kursi saksi, mencoba membuktikan aktris peraih Piala Citra itu lah otak penculikan dan penganiayaan terhadap dirinya.

Dalam sidang Agung mengungkap penculiknya melapor pada seseorang yang disebutnya bos melalui telepon.

"Agung berkali-kali bilang suara laki-laki. Tidak ada suara Marcella," kata Hotman paris, kuasa hukum Marcella usai sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Selasa 31 Maret 2009.

"Tidak terbukti dari Imperium sampai kantor Marcella bahwa itu perintah dari Marcella," Hotman berujar penuh antusiasme. Menurut Hotman, Agung tak berhasil membuktikan pada Jaksa Penuntut Umum, kliennya bersalah.

Lagipula menurut pihak Marcella, Agung tak bersikap layaknya orang diculik. Saat dibawa dari Menara Imperium, tak ada penolakan dari pria yang dituding berutang puluhan juta Rupiah pada Marcella tersebut.

Kemenkes Luncurkan SISP Healthcare, Misinya Ingin Hilangkan Penyakit Kanker
Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Gidion Arif Setyawan

Kombes Gidion: Penganiayaan Senior kepada Junior Taruna STIP Dianggap Tradisi

Kepolisian menetapkan seorang mahasiswa senior dari Sekolah Ilmu Tinggi Pelayaran (STIP) berinisial TRS (21) sebagai tersangka kasus penganiayaan, terhadap mahasiswa STIP

img_title
VIVA.co.id
5 Mei 2024