Pemilu 2009

Bila Tak Capai Target, PKS Tetap Usung Capres

VIVAnews – Presiden Partai Keadilan Sejahtera, Tifatul Sembiring, mengatakan bila target perolehan suara 30 persen tidak tercapai di pemilu legislatif, partainya tetap akan mengusung calon presiden atau calon wakil presiden.

“Kalau perolehan suara ternyata hanya 20 persen, kami tetap usung calon,” kata Tifatul sebelum memberikan hak pilih di tempat pemungutan suara 161 Kelurahan Tugu, Rt 5/17, Kecamatan Cimanggis, Depok, Jawa Barat, Kamis 9 April 2009.

Lebih lanjut, Tifatul mengatakan PKS juga tetap akan berkoalisi dengan partai lainnya, karena tidak ada satu partai yang dapat mengelola negara sendiri.

“Harus berkoalisi dengan partai lain dan harus ada mental sharing yang dibangun di antara partai-partai lain,” kata dia.

Presenter Cantik Asal Spanyol Ini Bukan Manusia

Laporan: Ramuna | Depok

Pelaku MM (30) diamankan polisi.

Bacok Penjual Nasgor di Cilincing hingga Tewas, Bucing Terancam Hukuman 15 Tahun Bui

Pelaku MM alias Bucing berulah konyol sebelum membacok korban AF. Saat itu, ia menggeber knalpot motor ke kelompok korban yang tengah bangunkan sahur.

img_title
VIVA.co.id
18 April 2024