Empat Kader Golkar Jadi Capres

'Bebas Selama Tak Pakai Atribut Golkar'

VIVAnews – Empat kader Partai Golkar, Sri Sultan Hamengkubuwono X, Marwah Daud Ibrahim, Yudi Chrisnandi, dan Fadel Muhammad mencalonkan diri sebagai calon presiden dalam Pemilihan Presiden 2009.
”Mereka bebas saja, selama tak pakai atribut Golkar,” kata Ketua Umum Golkar, Jusuf Kalla di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Jumat 5 Desember 2008.

Pembongkaran Pasar Kutabumi Diwarnai Kerusuhan, Sejumlah Orang Mengalami Luka-luka

Menurutnya, dalam politik ada dua hak pokok yakni memilih dan dipilih. ”Saya saja dulu lewat Partai Demokrat, PBB, dan PKPI,” katanya.

Sampai saat ini Golkar belum bersikap mengenai siapa kader yang akan dicalonkan dalam Pilpres 2009. Alasannya, menunggu hasil pemilu legislatif untuk mengetahui kekuatan Golkar.

Khawatir Ada Aksi saat Putusan Sengketa Pilpres, TKN Siapkan Satgas Khusus
Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor atau Gus Muhdlor usai halal bihalal di Pendopo Delta Wibawa Sidoarjo.

Mangkir dari Pemeriksaan, KPK Bakal Panggil Lagi Gus Muhdlor Pekan Depan

KPK berencana akan memanggil Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali alias Gus Muhdlor pada pekan depan terkait dugaan korupsi pemotongan insentif pegawai BPBD di Sidoarjo.

img_title
VIVA.co.id
19 April 2024